Sejak awal, kami hadir untuk menjawab meningkatnya kebutuhan solusi lantai yang tahan lama dan berperforma tinggi, terutama di sekotor komersial dan industri. Seiring waktu, kesadaran akan keunggulan epoxy coating pun tumbuh dan Mella Paint berkembang menjadi pemimpin pasar. Kami dikenal berkat pendekatan yang berfokus pada pelanggan serta solusi yang disesuaikan dengan kebutuhan bisnis.
Berkantor pusat di Jakarta dengan pabrik di Tangerang, kami menyediakan produk cat epoxy lantai dan jasa pelapisan epoxy yang berkualitas tinggi dan terjangkau untuk memenuhi kebutuhan proyek Anda.